Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Warta » Inilah Daftar Pengurus Sakomanu Jateng Masa Bakti 2024-2029

Inilah Daftar Pengurus Sakomanu Jateng Masa Bakti 2024-2029

  • account_circle Harian NU
  • calendar_month Sab, 10 Mei 2025
  • visibility 204
  • comment 0 komentar

Hariannu.com.Semarang – Bertempat di Aula PT Penerbit Erlangga Cabang Semarang, Pengurus Satuan Komunitas Pramuka Ma’arif Nahdlatul Ulama (Sakomanu) Jawa Tengah periode 2024-2029 resmi dilantik oleh Ketua Kwartir Daerah Gerakan Pramuka Jawa Tengah, Kakak Prof. Dr. Ir. S. Budi Prayitno, M.Sc., pada Sabtu (10/5/2025).

Berdasarkan Surat Keputusan Ketua Kwartir Daerah Gerakan Pramuka Jawa Tengah Nomor 067 Tahun 2025 Tentang Satuan Pengurus Majelis Pembimbing dan Pimpinan Satuan Komunitas Pramuka Ma’arif Nahdlatul Ulama Kwartir Daerah Gerakan Pramuka Jawa Tengah Masa Bakti 2024-2029, berikut adalah susunan Majelis Pembimbing Satuan Komunitas Pramuka Ma’arif Nahdlatul Ulama Provinsi Jawa Tengah Periode Tahun 2024-2029, yaitu Ketua KH Abdul Ghaffar Rozin (Ketua PWNU Jawa Tengah), Sekretaris Fakhrudin Karmani, S.Pd.I, M.S.I. (Ketua LP Ma’arif Jawa Tengah), dengan anggota KH. Ahmad Zaki Fuad, M.Ag. (Wakil Ketua PWNU Jawa Tengah), H. Ahmad Fatkhur Rohman (Sekretaris PWNU Jawa Tengah), Dr. Ghufron Hamzah, M.S.I. (Wakil Sekretaris PWNU Jawa Tengah), Dr. Hidayatun, S.Ag., M.Pd. (Wakil Ketua LP Ma’arif Jawa Tengah), Dr. Muhammad Ahsanul Husna, M.Pd. (Sekretaris LP Ma’arif Jawa Tengah), Dr. H. Saiful Mujab, M.A. (Kepala Kantor Kemenag Prov. Jawa Tengah), H. Ahmad Faridi, S.H.I. (Kabid Penma Kanwil Kemenag Jateng), H. Muhtasit, S.Ag., M.Pd. (Kepala Kankemenag Kota Semarang), H. Ta’yinul Biri Bagus Nugroho, S.Sos.I, M.Pd.I. (Kepala Kankemenag Kab. Semarang), Muhammad Naryoko, S.Fil.I., M.S.I (Anggota DPRD Jawa Tengah), dan H. Syarif Abdullah, S.Pd.I. (Wakil Ketua DPRD Jawa Tengah).

Sementara susunan Pengurus Satuan Komunitas Pramuka Ma’arif Nahdlatul Ulama Provinsi Jawa Tengah Periode Tahun 2024-2029, yaitu Ketua H. Shobirin, S.Ag., M.Pd.I., Wakil Ketua Bidang Binamuda: Saeful Millah, S.Pd., Wakil Ketua Bidang Binawasa: Eko Ngudi Utomo, S.Pd, SD, M.Si., Wakil Ketua Bidang Organisasi, Usaha, dan Sarpras: H. Supriyono, S.Pd.I., M.Pd., Wakil Ketua Bidang Humas Abdimas: Dr. Hamidulloh Ibda, M.Pd., Sekretaris: Agus Pristiawan, S.Pd., M.Pd., Wakil Sekretaris: Mohammad Yasin, S.Pd., Bendahara: Ahmad Muzamil, M.Pd., dan Wakil Bendahara: Elvi Khasanah, M.Pd.

Bidang Pembinaan Anggota Muda (BINAMUDA) yaitu Bidang Pembinaan Siaga terdiri atas Sukarti, S.Pd.SD, M.Pd., Setiyarno, S.Pd., M.Pd., Nasikin Abdullah, S.Ag. dan Fajriyatun Nurohmah, S.Pd. Bidang Pembinaan Penggalang yaitu Sunardi, S.Pd.I, M.Pd., Moh. Alisyaipudin, Imronah, dan Endah Sulistiyawati, M.Pd.I. Sedangkan Bidang Pembinaan Penegak dan Pandega terdiri atas Machali, S.Ag, M.M.Pd., Purwanta, S.Pd., Himatul Aliyah dan Diarti, S.Sn.

Pada Bidang Pembinaan Anggota Dewasa (BINAWASA) yaitu Bidang Urusan Pembinaan Anggota Dewasa terdiri atas Muhammad Ikhsan A.P., S.S., Hafid Zamroni, S.Pd., Sutarno, S.Pd., M.Pd., Mulyono, S.Pd.I., dan Ubbadul Adzkiya, M.A.

Pengurus Bidang Organisasi, Usaha, Sarana Dan Prasarana pada Bidang Organisasi yaitu Muhammad Zaenudin Aklis, M.Pd., dan Abdullah Muchib, S.Pd.I, M.Pd. Bidang Urusan Usaha yaitu Khoirun N’iam dan Dian Alviani, S.Pd. Sementara Bidang Urusan Sarana dan Prasarana yaitu Rifki Muslim, S.Pd., dan Ahmad Muamar.

Bidang Pengabdian Masyarakat Dan Hubungan Masyarakat pada Bidang Urusan Pengabdian Masyarakat yaitu Fikri Sholakhuddin, M.Pd., A. Arif Khoirul Munib, S.H.I., dan As’adul Yusro, M.H.I. Bidang Urusan Humas dan Informasi yaitu M. Nurfarid Ma’ruf, S.Pd.I., Nur Hasan, M.Pd., dan Miftahul Khoiri.

Sementara Koordinator Wilayah yaitu Banyumas: Musmuallim, S.Pd.I., M.Pd.I., Kedu: Jaya, S.Pd., M.Pd., Surakarta: Kristanto, S.Pd., Pekalongan: Hj. Tusiyati, S.Pd.I., M.Pd.I., Semarang: Sutarman, S.Ag., M.Pd.I., dan Pati: H. Agus Hari Ageng, S.Ag., M.Pd.

Usai pelantikan, kegiatan dilanjutkan pembinaan dan rapat kerja. Dalam kesempatan itu, hadir Ketua Sakoma Pramuka Ma’arif NU Nasional KH. Mujiburrohman dan Sekretaris Sholeh Abwa, Ketua LP. Ma’arif NU PWNU Jateng Fakhruddin Karmani, dan Sekretaris M. Ahsanul Husna, Ketua Sakomanu Jateng H. Shobirin, serta perwakilan Sakomanu dari cabang. (Ibda)

  • Penulis: Harian NU

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Seni Warok Lengger dan Tari Topeng Ramaikan Porsema XIII di Alun-Alun Wonosobo

    Seni Warok Lengger dan Tari Topeng Ramaikan Porsema XIII di Alun-Alun Wonosobo

    • calendar_month Jum, 12 Sep 2025
    • account_circle Harian NU
    • visibility 280
    • 0Komentar

      Wonosobo – Suasana Alun-Alun Wonosobo pada Kamis malam (11/9/2025) menjadi semakin meriah dengan hadirnya pertunjukan rakyat bertajuk Seni Warok Lengger dan Tari Topeng khas Kabupaten Wonosobo. Acara ini merupakan rangkaian dari Porsema XIII Lembaga Pendidikan Ma’arif NU PWNU Jawa Tengah yang tengah digelar di Kabupaten Wonosobo. Ratusan penonton memadati arena untuk menyaksikan atraksi seni […]

  • Hari Santri Momentum Bersama Santri, Pesantren, dan Bangsa untuk Terus Maju

    Hari Santri Momentum Bersama Santri, Pesantren, dan Bangsa untuk Terus Maju

    • calendar_month Rab, 22 Okt 2025
    • account_circle Harian NU
    • visibility 113
    • 0Komentar

      Hariannu.com. Semarang — Ketua Tanfidziyah Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama (PWNU) Jawa Tengah KH Abdul Ghaffar Rozin menegaskan bahwa Hari Santri bukan sekadar peringatan seremonial, tetapi harus menjadi momentum refleksi dan kemajuan bagi pesantren, santri, dan seluruh umat Islam Indonesia. Dalam arahannya di Gedung PWNU Jawa Tengah, Jalan dr Cipto No 180 Semarang, Gus Rozin—sapaan […]

  • Peserta Lomba Porsema Komplain, Juri Telat

    Peserta Lomba Porsema Komplain, Juri Telat

    • calendar_month Sab, 11 Feb 2023
    • account_circle Harian NU
    • visibility 309
    • 0Komentar

    Pcnupati.or.id- Semarang – Pekan Olahraga dan Seni Ma’arif (Porsema) XII Lembaga Pendidikan Ma’arif Nahdlatul Ulama PWNU Jawa Tengah telah berjalan hari pertama pada Jumat (10/2/2023). Sejumlah perlombaan mulai dilaksanakan dan berlangsung seru. Pantauan di lapangan, ada beberapa cabang lomba yang jurinya telat. Salah satunya adalah Lomba Pidato Bahasa Indonesia MI/SD dan MTs/SMP. “Tadi jurinya telat […]

  • Review Buku Ethnoscience Village Map (EVI MAP): Merekam Kearifan Lokal, Menumbuhkan Numerasi Kontekstual

    Review Buku Ethnoscience Village Map (EVI MAP): Merekam Kearifan Lokal, Menumbuhkan Numerasi Kontekstual

    • calendar_month Jum, 14 Nov 2025
    • account_circle Harian NU
    • visibility 94
    • 0Komentar

      Semarang — Ruang Oval lantai dua Dinas Pendidikan Kota Semarang, Selasa (11/11/2025), menjadi pusat perhatian dunia pendidikan daerah. Di tempat inilah, Dr. Hamidulloh Ibda, Wakil Rektor INISNU Temanggung, tampil sebagai reviewer utama dalam kegiatan Focus Group Discussion (FGD) Pembuatan Buku Numerasi Berbasis EVI MAP (Ethnoscience Village Map) yang diinisiasi Dinas Pendidikan Kota Semarang bekerja […]

  • 103 Guru Banjarnegara Lulus Pelatihan Koding dan AI, Dindikpora Minta Implementasi Segera

    103 Guru Banjarnegara Lulus Pelatihan Koding dan AI, Dindikpora Minta Implementasi Segera

    • calendar_month Ming, 12 Okt 2025
    • account_circle Harian NU
    • visibility 130
    • 0Komentar

      BANJARNEGARA – Sebanyak 103 guru di Kabupaten Banjarnegara dari jenjang pendidikan dasar hingga menengah menuntaskan Pelatihan Koding dan Kecerdasan Artifisial (KKA) Tahap 1. Dinas Pendidikan, Kepemudaan, dan Olahraga (Dindikpora) Banjarnegara mendesak para pengajar segera mengimplementasikan materi tersebut di sekolah masing-masing. Penutupan pelatihan yang berlangsung selama tiga bulan, sejak 13 Juli hingga 12 Oktober 2025, […]

  • Karnaval Nusantara Meriahkan Kemah Kemanusiaan

    Karnaval Nusantara Meriahkan Kemah Kemanusiaan

    • calendar_month Sel, 23 Des 2025
    • account_circle Harian NU
    • visibility 43
    • 0Komentar

      Karnaval Nusantara menjadi puncak kemeriahan Kemah Kemanusiaan dan Perdamaian Sako Pandu Ma’arif NU Jawa Tengah yang digelar di Buper Candrabirawa, Ungaran. Kegiatan ini dihadiri langsung oleh Ketua Sako Pandu Ma’arif PBNU, Mujiburrahman. Peserta dari berbagai kabupaten dan kota tampil mengenakan pakaian adat daerah masing-masing. Arak-arakan budaya tersebut menampilkan kekayaan tradisi Nusantara yang memukau para […]

expand_less