Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Warta » Masuk Runner-Up, MI Ma’arif NU 2 Langgongsari Ramaikan Kejurwil Sepak Takraw Banyumas

Masuk Runner-Up, MI Ma’arif NU 2 Langgongsari Ramaikan Kejurwil Sepak Takraw Banyumas

  • account_circle Harian NU
  • calendar_month Kam, 8 Mei 2025
  • visibility 310
  • comment 0 komentar

Hariannu.com.Banyumas – Prestasi membanggakan diraih oleh MI Ma’arif NU 2 Langgongsari Kecamatan Cilongok dalam ajang Kejuaraan Tingkat Wilayah (Kejurwil) Cabang Olahraga Sepak Takraw tingkat SD/MI se-Karesidenan Banyumas yang digelar pada Selasa, 6 Mei 2025 di GOR Satria Purwokerto.

Kejurwil sepak takraw ini diikuti peserta dari Kabupaten Banyumas, Cilacap, Purbalingga, dan Banjarnegara. Tim MI Ma’arif NU 2 Langgongsari tampil sebagai wakil peserta dari Banyumas setelah sebelumnya meraih juara pertama dalam ajang Pekan Olahraga Pelajar Daerah (Popda) tingkat kabupaten Banyumas.

Kepala MI Ma’arif NU 2 Langgongsari, Adib Khusen menyampaikan apresiasi atas capaian prestasi luar biasa anak didiknya. Prestasi ini berkat usaha keras anak anak dan guru pendamping yang mendampingi selama latihan.

Menurut Adib, anak- anak sudah tampil sampai babak final dengan maksimal hingga malam hari. Saat pertandingan tim MI Ma’arif NU 2 Langgongsari harus mengakui keunggulan tim dari kabupaten Cilacap sehingga kontingen Banyumas cukup puas menjadi juara kedua.

“Apresiasi dan ucapan terimakasih kepada anak-anak dan para guru pendamping atas perjuangan yang luar biasa ini. Prestasi ini hasil kerja keras, kedisiplinan, dan semangat pantang menyerah yang luar biasa dari semuanya,” ungkap Adib, sesuai rilis yang diterima redaksi, Kamis (8/5/2025).

Laelatul Khasanah, guru pendamping menjelaskan prestasi ini tidak lepas dari proses latihan yang konsisten. Dibawah bimbingan guru, anak-anak berlatih secara rutin, penuh semangat, dan disiplin tinggi.

“Melalui prestasi ini, MI Ma’arif NU 2 Langgongsari telah membuktikan tidak hanya unggul dalam bidang akademik, namun juga mampu berdaya saing dalam bidang olahraga di tingkat regional,” tandasnya.

(Musmuallim)

  • Penulis: Harian NU

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • SMP Eyzzul Moslem Tanamkan Pendidikan Karakter dan Bela Negara Melalui Kegiatan di Barak Militer Bantir, Sumowono

    SMP Eyzzul Moslem Tanamkan Pendidikan Karakter dan Bela Negara Melalui Kegiatan di Barak Militer Bantir, Sumowono

    • calendar_month 3 jam yang lalu
    • account_circle Harian NU
    • visibility 3
    • 0Komentar

    ‎ ‎Sumowono – Sekolah Menengah Pertama (SMP) Eyzzul Moslem Temanggung melaksanakan kegiatan Pendidikan Karakter dan Bela Negara yang bertempat di Barak Militer Bantir, Kecamatan Sumowono, pada Jumat–Sabtu, 9–10 Januari 2026. Kegiatan ini diikuti oleh seluruh siswa-siswi SMP Eyzzul Moslem dengan penuh semangat, antusiasme, dan kedisiplinan tinggi. ‎ ‎SMP Eyzzul Moslem merupakan salah satu lembaga pendidikan […]

  • Seni Warok Lengger dan Tari Topeng Ramaikan Porsema XIII di Alun-Alun Wonosobo

    Seni Warok Lengger dan Tari Topeng Ramaikan Porsema XIII di Alun-Alun Wonosobo

    • calendar_month Jum, 12 Sep 2025
    • account_circle Harian NU
    • visibility 281
    • 0Komentar

      Wonosobo – Suasana Alun-Alun Wonosobo pada Kamis malam (11/9/2025) menjadi semakin meriah dengan hadirnya pertunjukan rakyat bertajuk Seni Warok Lengger dan Tari Topeng khas Kabupaten Wonosobo. Acara ini merupakan rangkaian dari Porsema XIII Lembaga Pendidikan Ma’arif NU PWNU Jawa Tengah yang tengah digelar di Kabupaten Wonosobo. Ratusan penonton memadati arena untuk menyaksikan atraksi seni […]

  • SMK NU Entrepreneur Uji Sertifikasi Kompetensi Siswa bersama LSP P2 Ma’arif Jateng

    SMK NU Entrepreneur Uji Sertifikasi Kompetensi Siswa bersama LSP P2 Ma’arif Jateng

    • calendar_month Rab, 26 Feb 2025
    • account_circle Harian NU
    • visibility 467
    • 0Komentar

    Hariannu.com.Tegal – Uji Kompetensi Keahlian (UKK) peserta didik merupakan salah satu kegiatan yang wajib diikuti oleh siswa SMK kelas XII. Selain sebagai kewajiban, kegiatan ini juga memberikan nilai tambah bagi siswa sebagai bekal untuk bersaing di dunia kerja. Dalam hal ini, SMK NU Entrepreneur 01 Lebaksiu Kab. Tegal menggandeng LSP P2 Ma’arif Jateng untuk pelaksanaan […]

  • Gerakan Literasi Ma’arif Ramadan, Angkat Tema GEMUKKAN

    Gerakan Literasi Ma’arif Ramadan, Angkat Tema GEMUKKAN

    • calendar_month Jum, 7 Mar 2025
    • account_circle Harian NU
    • visibility 222
    • 0Komentar

    Hariannu.com.Blora – Lembaga Pendidikan Ma’arif NU PWNU Jawa Tengah pada Ramadan 1446 H tahun 2025 menggelar Gerakan Literasi Ma’arif (GLM) Ramadan. Kegiatan ini diinisiasi oleh Pengurus Bidang Literasi, Numerasi, dan Pendidikan Inklusi melalui Gerakan Literasi Ma’arif (GLM) Plus. Dikatakan Koordinator GLM Plus Hamidulloh Ibda, bahwa Lembaga Pendidikan Ma’arif NU PWNU Jawa Tengah sebagai lembaga pendidikan […]

  • Ma’arif Kabupaten Pekalongan Lebarkan Sayap dengan Wakashio Indonesia

    Ma’arif Kabupaten Pekalongan Lebarkan Sayap dengan Wakashio Indonesia

    • calendar_month Sel, 4 Mar 2025
    • account_circle Harian NU
    • visibility 228
    • 0Komentar

    Hariannu.com.Pekalongan – LP. Ma’arif NU Kabupaten Pekalongan melakukan penjajakan kerjasama dengan LPK Wakashio Indonesia dalam upaya menyiapkan dan mengirimkan tenaga kerja ke Jepang. Kunjungan tersebut dilaksanakan pada Senin (03/03/2025) di Kantor LPK Wakashio Indonesia yang berlokasi di Jl. Karya Bhakti RT 04 RW 02, Desa Kecepak, Kecamatan Batang, Kabupaten Batang, Jawa Tengah. Dalam pertemuan ini, […]

  • Berjalan Kedua, Ini Materi GLM Ramadan Ma'arif NU Jateng

    Berjalan Kedua, Ini Materi GLM Ramadan Ma’arif NU Jateng

    • calendar_month Sab, 8 Mar 2025
    • account_circle Harian NU
    • visibility 222
    • 0Komentar

    Hariannu.com-Pati – Setelah terlaksana di zona 1 MTs Hasyim Asy’arif Jompong, Kradenan, Kabupaten Blora, Program Gerakan Literasi Ma’arif (GLM) Ramadan zona 2 terlaksana di MA. Roudlotusysyubban Tawangrejo, Kecamatan Winong, Kabupaten Pati, Sabtu (8/3/2025). Kegiatan GLM Ramadan tersebut mengusung tema Gerakan Murid Ma’arif Menulis Kreatif Selama Ramadan (GEMUKKAN). Kepala MA. Roudlotusysyubban Tawangrejo Drs. Achmad Mustagfiri mengatakan […]

expand_less